Inilah Tools yang paling Cocok untuk mengelola File PDF
Beberapa hari yang lalu sebelum artikel ini diterbitkan, di dalam grup operator madrasah sempat ramai diperbincangkan bagaimana memperkecil ukuran file pdf menjadi kurang dari 200KB. Kebanyakan yang saya temui saran-saran yang diberikan menggunakan software versi berbayar dan menggunakan patch / crack sebagai aktivasinya.Sejauh yang saya temui, tools yang paling efisien untuk mengelola berkas PDF ada …